Pembuktian Sanchez Lebih Ganas Bersama Arsenal(VIDEO)

|

Pembuktian Sanchez Lebih Ganas Bersama Arsenal(VIDEO)

Sanchez Lebih Ganas Bersama Arsenal - Alexis Sanchez telah mencetak tiga gol dalam lima penampilan di Liga Champions 2014/15 sejak hijrah ke Arsenal dari Barcelona. Pemain Chile itu jadi jauh lebih buas saat memperkuat The Gunners daripada ketika masih membela Barca.

Pembuktian Sanchez Lebih Ganas Bersama Arsenal(VIDEO)
Ketika membela Barca (2011-2014), Alexis mencetak total tiga gol dalam 24 penampilan di Liga Champions. Jumlah itu setara dengan jumlah golnya untuk Arsenal hanya dalam lima penampilan di fase grup musim ini.


Alexis Sanchez Rekord ASIST di Liga Champions:
    2011/12 (Barcelona) - 2 gol & 0 assist dalam 6 penampilan
    2012/13 (Barcelona) - 1 gol & 3 assist dalam 9 penampilan
    2013/14 (Barcelona) - 0 gol & 2 assist dalam 9 penampilan
    2014/15 (Arsenal) - 3 gol & 1 assist dalam 5 penampilan.


Inilah Bukti Sanchez Ganas Bersama Arsenal Ketiga gol Alexis di Grup D musim ini tercipta ketika Arsenal memukul Galatasaray 4-1, imbang 3-3 kontra Anderlecht dan menghajar Borussia Dortmund 2-0 di Emirates Stadium, Kamis (27/11). Di tiga laga itu, Alexis mencetak masing-masing satu gol untuk Arsenal.
Usai mengalahkan Dortmund, Arsenal pun dipastikan lolos ke babak 16 besar selama 15 musim secara berturut-turut. Semua itu tak bisa dilepaskan dari kontribusi besar Alexis dengan kebuasaannya di depan gawang.
Wacana selanjutnya:
Prediksi Skor WBA vs Arsenal 29 November 2014
Prediksi Skor Bola Berikan komentar jika Pembuktian Sanchez Lebih Ganas Bersama Arsenal(VIDEO) ini menarik untuk disimak, Ikuti terus update terbaru seperti Pembuktian Sanchez Lebih Ganas Bersama Arsenal(VIDEO) yang anda baca saat ini, info lain seputar Prediksi Bola Akurat, Prediksi Bola Jitu dan Berita Bola dapat anda temukan di Bola Liga





Kirim Komentar Anda:
Pembaca dapat mengirimkan komentar terkait artikel yang ditayangkan. Isi komentar bukan merupakan pandangan, pendapat ataupun kebijakan Kami dan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengirim.

Pembaca dapat melaporkan komentar jika dianggap tidak etis, kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA. Kami akan menimbang setiap laporan yang masuk dan dapat memutuskan untuk tetap menayangkan atau menghapus komentar tersebut.