Daftar Klub Peserta Liga Champions AFC 2015 (AFC Champions League)

|

Daftar Klub Peserta Liga Champions AFC 2015 (AFC Champions League)

Berikut ini Daftar slot/jatah kuota klub setiap Negara/Asosiasi dan Daftar Klub Peserta untuk kompetisi Liga Champions AFC 2015 (AFC Champions League).

Wilayah Asia Barat (West Asia Zone):

Daftar Slot/Kuota Klub:

1. Saudi Arabia, 3 klub di Babak Grup, 1 klub di Babak Playoff.
2. Iran, 3 klub di Babak Grup, 1 klub di Babak Playoff.
3. Uzbekistan, 3 klub di Babak Grup, 1 klub di Babak Playoff.
4. Uni Emirat Arab, 2 klub di Babak Grup, 2 klub di Babak Playoff.
5. Qatar, 1 klub di Babak Grup, 2 klub di Babak Playoff.
6. Irak, (tidak memenuhi kriteria, tidak mendapat jatah klub di Liga Champions).
7. Kuwait, 1 klub di Babak Playoff.
8. Yordania, 1 klub di Babak Playoff.
9. Oman, 1 klub di Babak Playoff.
10. Bahrain, 1 klub di Babak Playoff.
11. Libanon, (tidak memenuhi kriteria, tidak mendapat jatah klub di Liga Champions).
12. Syria, (tidak memenuhi kriteria, tidak mendapat jatah klub di Liga Champions).

Daftar Klub Peserta:

1. Al-Nassr, Juara Liga Saudi Arabia (2013-2014 Saudi Professional League, champions)
2. Al-Shabab, Juara Piala Raja Saudi Arabia (2014 King Cup of Champions, winners)
3. Al-Hilal, Peringkat Kedua Liga Saudi Arabia (2013-2014 Saudi Professional League, runners-up)
4. Al-Ahli, Peringkat Ketiga Liga Saudi Arabia (2013-2014 Saudi Professional League, 3rd place)
5. Foolad, Juara Liga Iran (2013-2014 Iran Pro League, champions)
6. Tractor Sazi, Juara Piala Hazfi (2013-2014 Hazfi Cup, winners)
7. Persepolis, Peringkat Kedua Liga Iran (2013-2014 Iran Pro League, runners-up)
8. Naft Tehran, Peringkat Ketiga Liga Iran (2013-2014 Iran Pro League, 3rd place)
9. Pakhtakor, Juara Liga Uzbekistan (2014 Uzbek League, champions)
10. Lokomotiv Tashkent, Juara Piala Uzbekistan (2014 Uzbekistan Cup, winners) dan juga Peringkat Kedua Liga Uzbekistan (2014 Uzbek League, runners-up)
11. Nasaf Qarshi, Peringkat Ketiga Liga Uzbekistan (2014 Uzbek League, 3rd place)
12. Bunyodkor, Peringkat Keempat Liga Uzbekistan (2014 Uzbek League, 4th place)
13. Al-Ahli, Juara Liga Uni Emirat Arab (2013-2014 Arabian Gulf League, champions)
14. Al-Ain, Juara Piala Presiden Uni Emirat Arab (2013-2014 UAE President's Cup, winners)
15. Al-Wahda, Peringkat Kedua Liga Uni Emirat Arab (2013-2014 Arabian Gulf League, runners-up)
16. Al-Jazira, Peringkat Ketiga Liga Uni Emirat Arab (2013-2014 Arabian Gulf League, 3rd place)
17. Lekhwiya, Juara Liga Qatar (2013-2014 Qatar Stars League, champions)
18. Al-Sadd, Juara Piala Emir Qatar (2014 Emir of Qatar Cup, winners)
19. El Jaish, Perigkat Kedua Liga Qatar (2013-2014 Qatar Stars League, runners-up)
20. Al-Qadsia, Juara Liga Kuwait (2013-2014 Kuwaiti Premier League, champions)
21. Al-Wehdat, Juara Liga Yordania (2013-2014 Jordan League, champions)
22. Al-Nahda, Juara Liga Oman (2013-2014 Oman Professional League, champions)
23. Riffa, Juara Liga Bahrain (2013-2014 Bahrain First Division League, champions)

Wilayah Asia Timur (East Asia Zone):

Daftar Slot/Kuota Klub:

1. Korea Selatan, 3 klub di Babak Grup, 1 klub di Babak Playoff.
2. Jepang, 3 klub di Babak Grup, 1 klub di Babak Playoff.
3. Australia, 2 klub di Babak Grup, 1 klub di Babak Playoff.
4. China/Tiongkok, 2 klub di Babak Grup, 2 klub di Babak Playoff.
5. Thailand, 1 klub di Babak Grup, 2 klub di Babak Playoff.
6. Vietnam, 1 klub di Babak Grup, 1 klub di Babak Playoff.
7. Indonesia, 1 klub di Babak Playoff.
8. Hong Kong, 1 klub di Babak Playoff.
9. Myanmar, 1 klub di Babak Playoff.
10. Malaysia, 1 klub di Babak Playoff.
11. India, 1 klub di Babak Playoff.
12. Singapura, 1 klub di Babak Playoff.

Daftar Klub Peserta:

1. Jeonbuk Hyundai Motors, Juara Liga Korea Selatan (2014 K League Classic, champions)
2. Seongnam FC, Juara Piala FA Korea Selatan (2014 Korean FA Cup, winners)
3. Suwon Samsung Bluewings, Peringkat Kedua Liga Korea Selatan (2014 K League Classic, runners-up)
4. FC Seoul, Peringkat Ketiga Liga Korea Selatan (2014 K League Classic, 3rd place)
5. (Tim Jepang 1/ Juara Liga Jepang), Gamba Osaka, (2014 J. League Division 1, top three)
6. (Tim Jepang 2/ Juara Piala Emperor), [belum diketahui] (2014 Emperor's Cup, winners)
7. (Tim Jepang 3/ Peringkat Kedua Liga Jepang), Urawa Red Diamonds, (2014 J. League Division 1, top three)
8. (Tim Jepang 4/ Peringkat Ketiga Liga Jepang), [belum diketahui], (2014 J. League Division 1, top three)
9. Brisbane Roar, Peringkat Pertama regular season Liga Australia (2013-2014 A-League regular season, premiers), dan juga Juara babak Grand Final Liga Australia (2014 A-League Grand Final, winners)
10. Western Sydney Wanderers, Peringkat Kedua regular season Liga Australia (2013-2014 A-League regular season, runners-up) dan juga Juara Liga Champions AFC (2014 AFC Champions League, winners)
11. Central Coast Mariners, Peringkat Ketiga regular season Liga Australia (2013-2014 A-League regular season, 3rd place)
12. Guangzhou Evergrande, Juara Liga China/Tiongkok (2014 Chinese Super League, champions)
13. Shandong Luneng Taishan, Juara Piala FA China/Tiongkok (2014 Chinese FA Cup, winners)
14. Beijing Guoan, Peringkat Kedua Liga China/Tiongkok (2014 Chinese Super League, runners-up)
15. Guangzhou R&F, Peringkat Ketiga Liga China/Tiongkok (2014 Chinese Super League, 3rd place)
16. Buriram United, Juara Liga Thailand (2014 Thai Premier League, champions)
17. Bangkok Glass, Juara Piala FA Thailand (2014 Thai FA Cup, winners)
18. Chonburi, Peringkat Kedua Liga Thailand (2014 Thai Premier League, runners-up)
19. Becamex Bình Dương, Juara Liga Vietnam (2014 V.League 1, champions)
20. Hà Nội T&T, Peringkat Kedua Liga Vietnam (2014 V.League 1, runners-up)
21. Persib Bandung, Juara Liga Indonesia (2014 Indonesia Super League, champions)
22. Kitchee, Juara Liga Hong Kong (2013-2014 Hong Kong First Division League, champions)
23. Yadanarbon, Juara Liga Myanmar (2014 Myanmar National League, champions)
24. Johor Darul Ta'zim, Juara Liga Malaysia (2014 Malaysia Super League, champions)
25. Bengaluru, Juara Liga India (2013-2014 I- League, champions)
26. Warriors, Juara Liga Singapura (2014 S.League, champions)

(*)Catatan:
Klub-klub dari Saudi Arabia, Iran, Uzbekistan, Uni Emirat Arab, Qatar, Korea Selatan, Jepang, Australia, China/ Tiongkok, Thailand, dan Vietnam, jika kalah di Babak Playoff Liga Champions AFC, maka tidak akan bermain di Babak Grup Piala AFC 2015.

(**)Catatan:
Klub-klub dari Kuwait, Oman, Yordania, Bahrain, Indonesia, Hong Kong, Myanmar, Malaysia, India, dan Singapura, jika kalah di Babak Playoff Liga Champions AFC, maka akan bermain di Babak Grup Piala AFC 2015. Tetapi, jika menang dan lolos ke Babak Grup Liga Champions AFC, maka tempatnya di Babak Grup Piala AFC akan digantikan oleh klub lain dari Asosiasi/ Negara yang sama. Prediksi Skor Bola Berikan komentar jika Daftar Klub Peserta Liga Champions AFC 2015 (AFC Champions League) ini menarik untuk disimak, Ikuti terus update terbaru seperti Daftar Klub Peserta Liga Champions AFC 2015 (AFC Champions League) yang anda baca saat ini, info lain seputar Prediksi Bola Akurat, Prediksi Bola Jitu dan Berita Bola dapat anda temukan di Bola Liga





Kirim Komentar Anda:
Pembaca dapat mengirimkan komentar terkait artikel yang ditayangkan. Isi komentar bukan merupakan pandangan, pendapat ataupun kebijakan Kami dan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengirim.

Pembaca dapat melaporkan komentar jika dianggap tidak etis, kasar, berisi fitnah, atau berbau SARA. Kami akan menimbang setiap laporan yang masuk dan dapat memutuskan untuk tetap menayangkan atau menghapus komentar tersebut.